Indeks
Soal  

Matriks adalah suatu susunan elemen-elemen atau entri-entri yang berbentuk persegi panjang yang diatur dalam?

Matriks adalah suatu susunan elemen-elemen atau entri-entri yang berbentuk persegi panjang yang diatur dalam?

  1. baris dan persegi
  2. baris dan panjang
  3. baris dan kolom
  4. kolom dan persegi
  5. kolom saja

Jawaban: C. baris dan kolom.

Dilansir dari ensiklopedia, matriks adalah suatu susunan elemen-elemen atau entri-entri yang berbentuk persegi panjang yang diatur dalam baris dan kolom.

Exit mobile version